Alhamdulillahirobbilalamiin
Tahun Baru Hijriah 1439 yang jatuh pada tanggal 21 September 2017 tahun ini dijadikan momentum bagi umat Islam untuk merefleksikan diri, menambah keimanan, terus berusaha dan berinovasi. Momentum tahun Baru Hijriah kali ini kami wujudkan dengan peluncuran produk baru yang diberi nama Puppet Book! Pada tanggal 26 September kemarin alhamdulillah Tim dari Mandira Dian Semesta bersama Pelangi Mizan berhasil menggelar acara bedah buku Puppet Book bersama para Book Advisor! Acara dimulai pukul 10.00 di Lili Padi & Resto Bandung.
Ibu-ibu Book Advisor pejuang literasi ini ada yang datang sejak pagi bahkan antusias membawa serta anak-anaknya. Momen mengenal Puppet Book memang menjadi momen yang ditunggu-tunggu. Bagaimana tidak, buku ber"cover" boneka pertama dan satu-satunya di Indonesia ini telah dilengkapi audio yang bisa mendongeng sendiri. Tentu dapat menjadi solusi yang tepat untuk menemani anak-anak dalam memahami isi cerita. Ada 6 cerita binatang yang di kisahkan di dalam Al-Qur'an yang diusung dalam tema Puppet Book kali ini. Ke-enam kisah binatang ini dikemas kedalam bentuk boneka berstandar SNI yang lembut dan sangat detil. Terbuat dari material buku berkualitas berjenis spacer yang tebal namun sangat ringan. Membuat Puppet Book sangat handy dan mudah dibawa kemana-mana.
Jadi, gak salah kalau ibu-ibu Book Advisor ini langsung kecantol dompetnya sama produk Puppet Book!! Harganya sangat terjangkau siih apalagi masih masa Pre order sampai 31 Oktober 2017 nanti. Hanya 1500 pemesan pertama! Booking yuuk.. Dp hanya Rp.500.000,-!
Bagi yang kemarin belum sempat datang langsung di Road Show Bandung, nantikan kami di kota-kota selanjutnya!
BANDUNG-JAKARTA-SERANG-PURWOKERTO-JOGJA-MALANG-SURABAYA